Cara mudah Membuat Judul Blog Kita Bergerak

Assalamualaikum teman"....!
pada kesempatan kali ini saya masih akan membahas tentang blog, nah untuk kesempatan kali ini yang akan saya bahas adalah bagaimana cara membuat judul blog kita bisa bergerak..!
mungkin sebagian dari teman" sudah banyak yang tahu tentang cara ini, namun informasi ini saya tujukan untuk teman" yang mungkin belum tau hal ini. ^ .^

Nah biar  cepet, saya langsung jelaskan saja caranya ya...!
silahkan di simak baik" penjelasan di bawah ini.

1.LOGIN ke blogger.

2.Kemudian klik Tata Letak Kemudian Klik Lagi Edit HTML.

3.Selanjutnya cari kode berikut ini.

<title><data:blog.pageTitle/></title>

4.Hapus Kode Tersebut dan ganti dengan Kode berikut ini>

<b:include data='blog' name='all-head-content'/>
<script language='JavaScript'>
var txt="<data:blog.pageTitle/>";
var kecepatan=100;var segarkan=null;function bergerak() { document.title=txt;
txt=txt.substring(1,txt.length)+txt.charAt(0);
segarkan=setTimeout("bergerak()",kecepatan);}bergerak();
</script>

5.Kamu bisa mengganti angka 100 yang berwarna biru tersebut dengan keinginan kamu.Angka tersebut adalah kecepatan pergerakan judul blog kamu.

5.Kalo udah selesai silakan klik SAVE TEMPLATE

cukup sederhana bukan caranya, selamat mencoba dan semoga sukses..!!

Sumber :http://klinik-it.blogspot.com/2010/03/cara-membuat-judul-blog-bergerak.html

0 komentar:

Posting Komentar